Materi Tema 5 Subtema 4 Pembelajaran 1 kelas 3 sd

Bahasa Indonesia

Membaca teks tentang musim

Musim adalah keadaan udara dalam suatu tempat dalam waktu yang lama. Musim dipengaruhi oleh iklim. Iklim ada tropis dan ada subtropis. Negara yang memiliki 2 musim beriklim tropis sedangkan negara yang memiliki 4 musim beriklim subtropis. perbedaan iklim tersebut dipengaruhi oleh garis khatulistiwa.

Matematika
Mengurangkan pecahan dengan penyebut yang sama.

contoh :

4/5-2/5 = 2/5


SBdP

Mebuat karya dengan cara menggunting, melipat memotong menjahit

Tidak ada komentar:

Posting Komentar