Materi Pelajaran Tema 3 subtema 2 pelajaran 4 kelas 3 SD

Materi Pelajaran Bahasa Indonesia Tema 3 subtema 2 pembelajaran 4
Sifat – sifat benda cair :
Bentuk berubah sesuai wadah bila dipindahkan
Dapat dilihat
Tidak dapat digenggam namun dapat disentuh

Materi Pembelajaran Pkn Tema 3 subtema 2 pembelajaran 4
Kegiatan gotong royong. Gotong royong yaitu melakukan kegiatan dengan bersama – sama agar pekerjaan cepat selesai.
Membaca teks tentang gotong royong

Tidak ada komentar:

Posting Komentar