Ringkasan Cerita Belajar di TVRI Jum'at kelas 1 - 3

Ringkasan Cerita Belajar di Rumah TVRI
Sahabat Pelangi Episode : Panen Mangga

Kakaknya nisa ingin membuat taman baca lalu nisa bertanya apakah buku - buku di rak ada yg tidak lengkap ? Saat cari buku ada suara mangga jatuh, Lalu mereka mau panen mangga. Nisa diminta untuk memanggil teman - temannya.
Wayan, Martha, Chandra sedang main gasing. Setelah dipanggil Nisa mereka ke rumah Nisa, tetapi banyak mangga yg jatuh dan sudah dimakan separuhnya. Mereka mengira kalau ada pencuri mangga dan melaporkan pada kakak. Kakak tertawa dan menjelaskan kalau itu adalah ulah musang. Musang adalah hewan yg hidup di malam harj dan suka makan buah. Pada siang hari musang bersembunyi. Mereka hidup di pohon atau di atas loteng. Setelah itu, mereka makan buah mangga yang sudah dipanen. Kakak menjelaskan bahwa mangga mengandung banyak vitamin. Kakak menyuruh chandra untuk mencuci buah, tetapi chandra tidak melakukannya sehingga dia sakit perut. Kita harus tetap menjaga kebersihan tangan dan makanan kita.

Berikut pertnyaan belajar di rumah TVRI kelas 1-3 Sahabat Pelangi Episode panen mangga


Tidak ada komentar:

Posting Komentar